Page 1 of 1

Asuransi Jiwa Syariah itu Pada Dasarnya adalah Saling Jaga Keluarga

https://storage.tally.so/4a0ec0d4-f91d-4870-aceb-a833fd20c727/1.-Kurir.png

Perkenalkan, asuransi SalingJaga Keluarga. Asuransi jiwa syariah dari AsuransiKitabisa yang terinspirasi kebaikanmu untuk menolong sesama.

Dengan ikut SalingJaga Keluarga, anggota tolong-menolong untuk saling melindungi masa depan keluarga jika ada yang meninggal dunia.

Cara kerja SalingJaga Keluarga:

🫶🏽 Sesama anggota akan kontribusi ke Dana Bersama.

🫶🏽 Kalau nanti ada anggota yang meninggal dunia, keluarganya akan dapet santunan sesuai nilai yang dia pilih.

🫶🏽 Kontribusi terjangkau mulai Rp 60.000/tahun.

🫶🏽  Opsi santunan Rp 50 juta sampai Rp 2 miliar.

Dengan kontribusi terjangkau, kamu bisa memilih santunan meninggal dunia sesuai keinginanmu. Berikut contoh simulasi dari kontribusi dan santunan meninggal dunia
https://storage.tally.so/e1750822-5881-4907-bfad-fc8d1d07069a/Santunan-vs-Kontribusi-30-tahun.png
https://storage.tally.so/26761562-f3f8-49ab-aa26-d9f0342734b8/tolong-menolong-2.webp
Tak hanya menolong sesama, banyak keunggulan yang bisa kamu dapat dengan mendaftar Asuransi SalingJaga Keluarga
https://storage.tally.so/2333a8df-240d-4e16-9d1e-1921b71455ae/Keunggulan-Salingjaga.png
Jadi tunggu apalagi? Yuk daftar Asuransi SalingJaga Keluarga untuk melindungi keluarga dan membantu sesama